Monday, May 15, 2017

Sedan Terlaris 2017

-->


Sahabat MTF, mobil sedan memang memiliki pesona sendiri sebagai alat transportasi. Setiap merk mobil memiliki varian sedan sendiri yang bersaing satu sama lain, setiap fitur dan design dari sedan ini mengusung unsur mewah dan ekslusif yang terkadang dapat mencerminkan lifestyle dan kualitas hidup pemiliknya. Selain itu perfoma mesin yang dibawanya juga cukup tangguh dan handal, apalagi mobil sedan ini sangat cocok untuk berkendara bersama dengan keluarga kecil anda. Nah, untuk lebih jelasnya mari kita lihat informasi mengenai mobil sedan terlaris di Indonesia pada rangkuman yang dilansir dari otomaniac.com berikut ini:

1. Honda All New City
Honda adalah salah satu penyuplai kendaraan dengan jenis mobil terbanyak, salah satunya adalah mobil Honda City yang menjadi primadona baru di kalangan kelas menengah. Mobil sedan ini bukan hanya menawarkan kemewahan interior dan juga ektriornya saja, namun mobil sedan ini juga memiliki perfoma mesin yang cukup tangguh dan handal. Karena mobil honda city ini telah memakai type mesin 1.5 L SOHC silinder segaris, 16 katup i-VTEC + DBW. Selain itu harga mobil sedan mewah ini juga terbilang cukup terjangkau, karena mobil honda city di Indonesia hanya dibanderol dengan harga mulai dari Rp 280 juta hingga Rp 330 juta, untuk spesifikasi dan simulasi kredit bisa dilihat di Aplikasi MTF GO.



2. Mercedez-Benz C-Clas
Siapa sih yang tidak kenal dengan mobil sedan mewah yang satu ini? ya mobil yang dibaderol dengan harga sekitar Rp 500 juta hingga milyaran rupiah ini menawarkan banyak kemewahan yang akan memnajakan para pengguna mobil. Dari sekian banyak jenis mobil sedan mersedez benz salah satu yang sangat digemari oleh masyarakat Indonesia adalah Mercedez Benz C-Clas untuk spesifikasi dan simulasi kredit bisa dilihat di Aplikasi MTF GO.




3. Toyota New Corolla Altis
Mobil yang dibanderol dengan harga sekitar Rp 401 juta ini nampaknya cukup laris manis dipasar industri dalam negri. selain memiliki disain mobil yang cukup mewah dan menawan, mobil toyota Corolla Altis ini juga memiliki perfoma mesin yang cukup tangguh dan handal. Yakni dengan memakai type mesin 2ZR-FE 16-valve yang menggunakan sistem DOHC dengan Dual VVT-i sanggup mengeluarka tenaga maksimum sebesar 151 Ps dengan torsi 19.4 kgm. untuk spesifikasi dan simulasi kredit bisa dilihat di Aplikasi MTF GO.




4. Toyota Camry
Toyota Camry juga salah satu jenis mobil sedan terlaris di Indonesia yang memiliki harga sekitar Rp 549.300.000. Harga tersebut cukup terjangakau untuk kelangan kelas menengah keatas, selain itu mobil yang dirancang oleh pabrikan bernama Toyota ini juga dilengkapi berbagai macam teknologi canggih dari toyota yang akan memberikan kenyamanan berkendara bagi para penggunanya. Selain itu mobil ini juga memiliki desain yang cukup ramping serta aerodinamis yang membuat mobil ini menjadi makin terlihat elegan dan sporty. Mobil yang dilengkapi dengan type mesin 2AR-FE In-Line 4 Cylinders, 16- Valve, DOHC, VVT-i akan mampu menyemburkan tenaga maksimum sebesar 181 Ps dengan putaran 6.000 rpm. untuk spesifikasi dan simulasi kredit bisa dilihat di Aplikasi MTF GO.




5. Toyota Vios
Mobil yang dirancang khusus oleh pabrikan toyota ini juga mampu mecuri perhatian para penikmat mobil sedan. Terlebih mobil sedan ini hanya dibanderol dengan harga yang mencapai Rp 275 juta, harga tersebut merupakan harga yang sangat kompetitif untuk masyarakat indonesia sehingga toyota vios mampu menjadi mobil sedan yang laris. Selain itu eksterior dan interior yang di tawarkan pada mobil ini pun sudah di bekali dengan fitur fitur yang sudah canggih dan juga memberikan kenyamanan yang lebih.



Share:

0 comments:

Post a Comment

Flickr Images

Like us on Facebook

BTemplates.com

Share artikel, cerita, diary atau curhatan kamu ke ryanda.rusadi@mtf.co.id
Powered by Blogger.

Produk Bebas Angsuran

Tips Pintar Memanfaatkan Angsuran Mobil Untuk Kebutuhan Lain Produk Bebas Angsuran Di era globalisasi ini dimana semua inform...

Contact us

Name

Email *

Message *

Search This Blog

Pages

Most Trending

Popular Posts